Presiden Erdogan Siap Bantu Pembangunan Ibu Kota Nusantara
Arah-berita, Bogor – Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan, menyatakan komitmen negaranya untuk membantu Indonesia dalam pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur. Komitmen ini disampaikan langsung oleh Erdogan dalam kunjungan kenegaraannya ke Istana Bogor, Jawa Barat, pada Kamis, 12 Februari 2025, di hadapan Presiden Prabowo Subianto. “Kami siap berkontribusi dalam pembangunan IKN Nusantara dengan … Read more